Saat ini, dalam urusan merancang tangga rumah minimalis tidak lagi sekedar memperhatikan keamanan strukturnya saja, akan tetapi melihat sisi keindahannya. Tangga yang notabene sebagai alat untuk naik ke lantai atas sekarang bergeser menjadi sebuah elemen penambah nilai estetika hunian. Oleh karenanya perlu adanya elemen pelengkap tangga harus ada menyertainya. Elemen […]
3 Elemen Pelengkap Tangga ini Wajib Ada agar Lebih Safety
Saat ini, dalam urusan merancang tangga rumah minimalis tidak lagi sekedar memperhatikan keamanan strukturnya saja, akan tetapi melihat sisi keindahannya. Tangga yang notabene sebagai alat untuk naik ke lantai atas sekarang bergeser menjadi sebuah elemen penambah nilai estetika hunian. Oleh karenanya perlu adanya elemen pelengkap tangga harus ada menyertainya. Elemen […]
Penentuan warna karpet lantai meskipun terlihat sepele, namun memiliki dampak yang sangat besar pada sebuah ruangan. Warna karpet bisa memberikan kesan elegan atau tidak pada ruangan setelah karpet tersebut dipasang. Memilih warna karpet tertentu pada sebuah ruangan menjadi penting karena elemen ini akan berpengaruh pada nilai estetika dan nuansa yang […]
Dapur yang bagus adalah yang selalu mampu memberikan kenyamanan saat memasak dan aktivitas apapun yang biasa dilakukan di dalamnya. Salah satu desain dapur yang sering didengungkan adalah model terbuka. Desain dapur terbuka akan memberikan sesuatu yang berbeda dari sisi tampilan dan juga fungsi. Nah, lalu bagaimana strategi desain yang akan […]
Menemukan Ruang tamu dengan TV mungkin bukan barang aneh. Faktanya, sebuah ruang dalam rumah mampu memberikan kenyamanan tersendiri jika didesain dengan baik. Ada fasilitas penunjang yang dapat dimanfaatkan yang intinya membuat penghuni nyaman dalam melakukan segala aktivitas. Misalnya perpaduan ruang tamu dengan TV yang mana tidak hanya bisa dinikmati oleh […]
Dapur minimalis sering menjadi masalah bagi sebagian orang karena ukurannya yang tidak sesuai dengan furniture yang perlu dimasukkan. Padahal, ada banyak ide yang bisa diterapkan agar desain interior dapur minimalis tetap sesuai dengan ukuran luas space untuk dapur. Misalnya dengan menambahkan kabinet untuk meletakan alat-alat dapur yang memang lebih bagus […]
Kamar tidur minimalis sering kali memberikan dampak yang kurang menyenangkan. Sebab, biasanya akan berdampak pada ukuran yang sempit. Nah menyiasati kamar tidur sempit juga perlu dilakukan guna memberikan kenyamanan bersama. Lalu bagaimana agar kamar tidur yang sempit tadi masih bisa dibuat nyaman tanpa terlalu repot merubah konsep yang ada? Berikut […]