Menambahkan nilai kesejukan ke area rumah kadang diperlukan. Atas dasar itu, kami ingin berbagi tentang cara semai biji asem yang bisa dijadikan sarana untuk menambah kesejukan dan keindahan pada rumah hunian. Salah satu tanaman yang kami rekomendasikan pada kesempatan kali ini adalah tanaman bonsai. Lebih tepatnya tanaman bonsai asem Jawa. […]
4 Cara Semai Biji Asem Jawa Sampai Jadi Bonsai
Menambahkan nilai kesejukan ke area rumah kadang diperlukan. Atas dasar itu, kami ingin berbagi tentang cara semai biji asem yang bisa dijadikan sarana untuk menambah kesejukan dan keindahan pada rumah hunian. Salah satu tanaman yang kami rekomendasikan pada kesempatan kali ini adalah tanaman bonsai. Lebih tepatnya tanaman bonsai asem Jawa. […]
Cara stek asam Jawa sebenarnya tidak terlalu jauh berbeda dari cara stek pohon lain. Stek sendiri adalah salah satu metode reproduksi tanaman yang sering diaplikasikan untuk pohon buah-buahan. Dalam metode reproduksi tanaman yang satu ini, akan digunakan potongan tubuh tanaman atau batangnya. Seperti kita tahu, setiap bagian tubuh dari tanaman […]
Mengetahui cara mencangkok pohon asam yang benar sangat bermanfaat. Terlebih bagi yang ingin membudidayakan pohon asam jawa. Baik untuk tanaman pada umumnya sebagai pohon peneduh maupun untuk keperluan bonsai. Asam Jawa atau Tamarindus indica ialah salah satu jenis tanaman rempah dengan banyak kegunaan. Buahnya menghasilkan rasa asam dan biasa digunakan […]
Bonsai ialah tanaman yang dengan sengaja dikerdilkan dalam pot dangkal. Tujuannya adalah membuat miniatur bentuk asli pohon yang ukurannya besar serta umurnya sudah tua. Banyak jenis pohon yang dibuat bonsai, salah satunya bonsai asam Jawa. Istilah bonsai sendiri turut dipakai untuk salah satu seni tradisional Jepang yang berkaitan dengan pemeliharaan […]
Pingin tahu jenis bonsai dan harganya? simak terus ulasannya di sini. Rumah adalah suatu bagian terpenting dari kehidupan seseorang dikarenakan dengan adanya rumah yang nyaman serta dijadikan sebagai tempat tinggal ketika melakukan berbagai aktivitas di luaran yang cukup menguras tenaga serta pikiran. Dengan begitu maka rumah bisa dijadikan sebagai tempat […]
Artikel ini mengulas tentang kisaran Harga Bonsai asem jawa jika menjadi pemenang dalam sebuah perlombaan. Tanaman bonsai merupakan salah satu tanaman paling indah yang dibentuk dengan penuh cinta untuk menghasilkan karya seni terbaik. Kombinasi antara teknik, kesabaran, sense of art dalam tanaman bonsai ini sangatlah memukau. Nah, salah satu tanaman […]